Evaluasi Bersama Alumni Ganidar
Jumat, 8 Maret 2024 di Gedung dr. H.R. Suparsono Untidar
Pembukaan dan sambutan oleh Dra. Lucia Rita Indrawati, M,Si ( Kepala UPA PKK ) dalam sambutan berharap bisa mempererat lagi keluarga alumni Untidar dari angkatan lama sampai angkatan sekarang, dan kedepanmya bisa dibuat temu alumni dengan acara yang fun sehingga bisa terciptakan keluarga yang erat.
Wahyu Andriyanto, S.A.P. (Kepala Bagian Bagian Akademik). akan menyampaikan kepimpinan rektorat agar bisa mefasilitasi kegaiatan seperti inidan bisa dilakukan setiap tahun untuk menjaga silahturahmi.dan salah satunya melalui tracer yang fungsingnnya untuk mengetahui alumni UNTIDAR menanjadi apa. Kekuatnnya alumni itu sangat membantu alumni yg lain. Yang mengisi tracer study 2022 masih sangat rendah jadi sulit untuk mengtahuu keadaan alumni. Masih sangat kecil yg sesuai dengan disiplin ilmu.
Tahun 2023 tracer study yang mengisi 93,68%. Lulusan tepat waktunya masih kecil hanya 29,12%. Perlu masukan kenapa yg lulus tepat waktu masih sedikit kita perlu masukan. Pak rektor selalu apresiasi prodi-prodi yang lulus cepat yang di bawah 4 tahun pasti dapat apresisasi dari pak rektor. Alumni 2022 yang kerja 57 % tetapi yang belum bekerja juga banyak 30 % wirausaha masih 6% masih kecil sebagai penciri untidar. Yang melanjutkam study juga masih sedikit. Kami butuh masukan terkait dengan hal itu. Keeratan ilmu juga masih kecil. Rata-rata alumni UNTIDAR banyak bekerja di kota/kab. Magelang. Bapak/ibu aktif mengisi siluni maka siluninnya akan update. Alumni senior akan diusahakan secara kolektif melalui mas aris untuk sistem alumni senior. 2023 alumni fkip yg paling bagus terkait dengan tracer study.
Lulusan 2023 mengisi tahun 2024 masih kecil baru 4 orang. Forum ini apakah perlu dilakukan setiap tahuannya.
Ketua ganidar (rencana jangka panjang dan pendek ganidar)
Kampus UNTIDAR sekarang sudah bagus dan manarik dan sebagai alumni bangga sekali. Keluarga alumni kita sudah banyak. Syarat negeri harus memiliki beberapa hektar tanah ada beberapa herktar tanah yang belum di manfaatkan. Mengadakan pelatihan lebih di optimalkan. Tanah di Mertoyudan luas dan sudah dikerjasamakan dengan alumni. Kartu alumni sudah kerjasama dengan BPD Jateng (dalam bentuk e-money). Semoga kedepannya ganidar semakin baik.
Kartu ganidar masih terkendala biaya untuk wisuda periode kemaren. Akan diadakan kembali di periode berikutnnya. Kuliah umum kita targetkan wisuda juli. Mulai wisuda juli biaya iuran 50.000 untuk menajadi anggota ganidar yang akan diarahkan waktu kuliah umum.
Ketua Ganidar Fakultas Pertanian bapak Budi Widoyo. Alumni ada yang depresi karena tidak siapnya mental. Ada pembekalan kewirausaahn tetapi juga pembekalan terkait dengan moral agar tidak kaget ketika lulus.
Ganidar sudah membuat grand desain tanah untidar yang di wonosobo. Kebanyakan bangunan menggunakan bambu untuk menjadi ciri sebagai untidar dan pr UNTIDAR adalah membuat bambu yang lurus dan bagaima agar bambu itu awet makanya juga di sediakan lahan untuk menanam bambu. Nanti bisa untuk praktik mahasiswa dan alumni juga bisa ikut bergaung dalam hal itu.
Untidar apakah mau mengajukan ke pusat, ganidar siap membantu.
Form seperti ini penting dilakukan.
Masukan dari alumni
M.khoirul khusnanto dari pertanian sebagai alumni merasa prihatin. Beban terberat alumni itu setelah lulus saat ini ada 56 mahasiswa yag bersinergi dengan usaha yg dijalakan oleh kami. Mencoba menfasilitasi mahasiswa yg skripsi. Sudah mendapat sertifikat pupuk organik dan terdapat 3 kawasan yg dibina.
Bapak Hasan dari teknik sebisa mungkin ganidar membawa kebermafaatan untuk kewirausahaan. Dari ganidar ada wadah menyampaikan atau bisa menyalurkan usaha-usaha kecil/(menumbuhkan minat untuk berwirausaha). Kewirausahaan yg dimiliki alumni bisa bekerjasama dengan ganidar (kampus untidar)