Launching Inkubator Bisnis Universitas Tidar
Bertemakan “Pelatihan Kuliner dan house Keeping bagi Mahasiswa Wirausaha dan Pelaku Usaha Di Sekitar Kampus” dalam kegiatan UPT PKPP menghadirkan 9 pelaku usaha kuliner dan 10 pelaku usaha kos yang ada disekitar Universitas Tidar, launching inkubator bisnis Untidar dihadiri langsung oleh Rektor Prof. Dr. Ir. Mukh Arifin dalam sambutan rektor menyambut baik dan mendukung penuh kegiatan yang dilaksankan oleh UPT PKPP, apalagi kegiatan ini langsung melibatkan mahasiswa dan pelaku usaha masyarakat seputar kampus Untidar, harapan rektor dalam kegiatan ini sebagai pengalaman yang real untuk mahasiswa dan masyarakat pelaku usaha,yang nantinya UPT PKPP menjadi penjembatan kerjasama dalam monitor usaha, membantu pembuatan perijinan usaha, Untidar juga kerjasama dengan salah satu perbankan melalui UPT PKPP untuk membantu para pelaku usaha dengan program kredit usaha kecil, rektor juga memberikan contoh di salah satu PTN di semarang yang PTN lokasinya di kota semarang begeser sedikit didaerah jauh dari kota semarang, yang masyarakat sekitasr nya belum siap menjadi pelaku usaha akhir nya yang membuat usaha bukan masyarakat sekitar tapi orang pendatang yang membuka usaha di sekitar Universitas tersebut dan masyarakat asli hanya sebagai penoton, harapan beliau dengan adanya kegiatan ini bisa membangkitkan semangat untuk para pelaku usaha disekitar kampus Untidar dan buka menjadi penonton.
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!